500 ribu ke jogjakarta

3 hari 2 malam yang gak sampai 500 ribu.. murah? mahal? nilai sendiri



sebenernya tahun lalu tepatnya juni 2013 saya ke jogja bersama 2 teman saya
dan sebulan kemudian sempat bikin draft di blog.. eh ndelalah saya lupa pakai email yang mana dan wasalam draftnya hilang entah kemana catatan detail saya

tapi untung intinerary masih aman tersimpan di hardisk dan beberapa biaya dan harga masih hafal dan terdokumentasikan lewat foto

jadii ini dia kisaran biaya 3 hari 2 malam di JOGJAKARTA 


Hari Pertama :
1. Tiket kereta ekonomi ps senen- lempunyangan pp : 180.000
bisa pesan tiket online di SINI 
ini harga sewaktu kena kenaikan harga beberapa bulan kemudian saya ke jogja tiket yang sama harganya 100.000 pp 
2. penginapan di sosrokusuman (hotel gaotama)  90.000 /2 malam

transport + akomodasi : 270.000


Hari 1
  1. Transjogja ke malioboro 3.000
  2. Benteng Vredeburg 2000
  3. Keraton Jogjakarta 6000
  4. Taman Sari 4000
  5. Becak 7000
  6. Museum kereta 4000
  7. Taman Pintar 15.000
  8. makan gudeg wijilan 8.000
  9. Trans jogja 3000
  10. Makan di raminten 7.000
  11. Air mineral 6.000
  12. Taxi 5.000

TOTAL hari 1 : 70.000

Hari 2
  1. sarapan pecel berkat 5000
  2. Trans jogja 3000
  3. Bus ke Borobudur 15.000
  4. becak 3.000
  5. tiket borobudur 30.000
  6. makan siang + minum 20.000
  7. bus ke jombor 10.000
  8. trans jogja 3.000
  9. trans jogja 3.000
  10. becak (40.000/3) 14.000
  11. angkringan 5.000

TOTAL hari 2 111.000

Hari 3
  1. beli oleh2 bakpia
  2. sarapan pecel di beringharjo 12.000
  3. mirota 
  4. beringharjo
  5. malioboro
  6. makan at KFC 30.000
  7. taxi 5.000

TOTAL hari 3 : 47.000

akomodasi + transport : 270.000 + biaya 3 hari 228.000
TOTAL Semuanya 498.000
ini tentunya gak masuk oleh-oleh yaaa..karena masing2 orang pasti beda selera belanjanya..saya?? ahh saya cuma beli bakpia 3 kotak, rok batik dan printilan2 kecil yang jumlah semuanya gak sampai 100.000 :p
beda lagi dengan teman saya yang harus sampai beli tas tambahan khusus untuk bawa oleh-oleh :p
so its depens to you!! :)


*beberapa harga di atas seperti penginapan, taxi, becak sudah dibagi 3 



2 comments:

  1. Sebagai warga Jogja, aku bisa bilang kalau ini bisa jauh lebih murah :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. hehehe bisaa lebih murah kalo nginep tempat bulek/budhe..hehehehe
      biaya apa mas yang bisa bikin lebih murah lagi??
      *penasaran *kasihtaudongg :))

      Delete

 

Meet The Author

enno.andri karena sebelum lupa, memori yang menyenangkan saya tulis di blog ini, banyak foto, cerita yang panjang. selamat membaca :)

MY CRAFT BLOG